Sunday , May 19 2024
Home / Berita Utama / Wujud Kepedulian Babinkamtibmas Terhadap Waga Binaanya

Wujud Kepedulian Babinkamtibmas Terhadap Waga Binaanya

Polda Bali, Polres Bangli – Guna menjaga stabilitas keamanan yang tetap kondusif di wilayah hukum Polsek Tembuku, salah satunya dapat dilakukan dengan melaksanakan sambang sekaligus menjenguk warga binaan yang sedang terbaring sakit, Selasa tanggal 20 Agustus 2019.

Bhabinkamtibmas Desa Bangbang, Polsek Tembuku, Polres Bangli Bripka I Wayan Sunarta menyambangi / menjenguk warga binaan yang sedang terbaring sakit di RS umum bangli an.I Wayan Ngayum,Dusun Bangbang Kelod, Desa Bangbang,Kec Tembuku,Kab Bangli ,dimana dalam giat kunjungan tersebut Bhabinkamtibmas mendoakan semoga beliau cepat di berikan kesembuhan sehingga dapat melaksanakan aktivitas seperti mana biasa tak lupa keluarga mengucapkan banyak terima kasih atas kunjungan ,” ujar bripka I Wayan Sunarta.

seperti yang selalu diungkapkan oleh Kapolsek Tembuku I Nengah Sukerta kepada seluruh anggota khususnya Bhabinkamtibmas bahwa tugas Bhabin sangat komplek, bisa melakukan apa saja sepanjang untuk kepentingan umum.

” Kegiatan sambang sudah menjadi kewajiban anggota Bhabinkamtibmas guna memberikan pesan Kamtibmas, himbauan dan memberikan saran pendapat atas keluhan masyarakat dan memberikan rasa aman kepada masyarakat,”ujar Kapolsek Tembuku.

Check Also

Delegasi WWF Mulai Berdatangan Gegana Brimob Sterilisasi Bandara Ngurah Rai

Delegasi peserta World Water Forum Ke-10 Th 2024 (WWF), Satgas Sterilisasi Ops Puri Agung dari …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *