Saturday , September 21 2024
Home / Berita Utama / Cegah Kemacetan Dengan Pengaturan Parkir

Cegah Kemacetan Dengan Pengaturan Parkir

Polda Bali, Polres Bangli, Polsek Kintamani

Pengamanan setiap kegiatan masyarakat merupakan tugas Kepolisian secara umum. Seperti halnya pengamanan kegiatan pasaran di pasar kintamani. Karena terbataanya lahan parkir sehingga sering menyebabkan terjadinya kemacetan Senin 27/08/2018.

Dalam hal tersebut Panit Sahbara Polsek Kintamani Aiptu I Nengah Telaga mengatakan,” Dengan kondisi minimnya lahan parkir maka parkir harus ditata dengan baik agar tidak mengganggu kelancaran arus lalulintas .” ungkap Nengah Telaga.

Salah seorang pengunjung pasar dari desa Belancan atas nama I Wayan Kartana ketika diwawancarai mengatakan ,” Dengan kehadiran bapak dari kepolisian kami merasa aman ketika meninggalkan kendaraan di tempat parkir, sehingga saya dapat berbelanja dengan tenang.” Ucap Kartana.

Di tempat terpisah Kapolsek Kintamani saat diwawancarai juga mengatakan,” Pergelaran anggota setiap pagi, baik dipasar maupun tempat lain merupakan wujud kesiap-siagaan polsek Kintamani dalam melayani masyarakat.” Tegas Kapolsek Kintamani.

Check Also

Satreskrim Polres Bangli Serahkan Tersangka Tindak Pecurian Kepada Kejaksaan Negeri Bangli.

Polda Bali, Polres Bangli.   Satreskrim Polres Bangli Polda Bali melalui Unit 1 Sat Reskrim, …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *